Pages

Senin, 06 Desember 2010

Muzicons: warnai blogmu dengan musik

hola reader, welcome in my next post

mungkin kalian bertanya-tanya "wah pikiran batur ada musiknya sekarang nie" hehehe, lebe banget ya kedengerannya nah kali ini saya akan memberi tahukan satu widget yang menurut saya berguna untuk web page kamu, nama widgetnya sendiri adalah Muzicons. nah muzicons ini ya berfungsi menyetel sebuah lagu latar untuk blogmu. menurut saya kelebihan dari widget ini yaitu:
  1. Bufferingnya cepat untuk koneksi yang lamban(apa memang komputer saya saja ya yang lamban??)
  2. Mudah tereload.
  3. Lengkap musiknya
  4. Kalupun kalian tidak menemukan musik yang kalian cari kalian bisa mengupload lagu kalian sendiri(buat account dulu)
tetapi jika kalian ingin memiliki fitur yang lebih lengkap kalian harus membuat accountnya dulu, caranya juga sangat mudah. kalian tinggal memasukan username, password, dan e-mail. tidak ada embel-embel lainnya(ingat, lihat terms of servicenya juga ya??).

cara untuk menambahkan widget ini yaitu datanglah ke situs http://muzicons.com/, lalu kalian bisa pilih icon yang akan kalian gunakan di box ICON, lalu pilih Mp3/lagunya di search mp3(biasanya opsi upload mp3 tidak bisa di gunakan sampai kalian log in dahulu)di box MUSIC,  lalu pilihlah tampilan media playernya di Box LOOK, setelah itu pilih warna dari media playernya di box COLOR. setelah itu kalian bisa melihat resultnya di sisi sebelah kanan, kalau kalian belum yakin terhadap lagu yang kalian pilih, kalian bisa mengklik play di result tersebut(opsi autoplay juga akan muncul setelah kalian log in dahulu.)

nah jika lagu yang kalian pilih sudah sesuai, maka dari itu kalian tinggal mengcopy kode htmlnya ke dalam blog kalian. hehehe.

well sekian postingan saya. maaf kalau ada salah kata. mohon di maafkan. sekali lagi kalo ada uneg-uneg yang ingin di sampaikan, kalian bisa menuliskannya di chatbox di samping, okeh see you in the next post. jangan kapok baca pikiranbatur ya??

by:vanzz(my second name)

1 komentar:

Rinda mengatakan...

maaf ya baru mampir kesini,
ia emang udah 5 bln aq rehat,
skrg balik ngeblog but g sering kya dl,
masih fokus k kul :)
sklyan follow yupz tq

Posting Komentar