Pages

Jumat, 19 November 2010

tutorial corel draw: membuat bentuk bintang 3d

hola reader..
well di postingan ke 3 ini saya akan memposting tentang tutorial corel, ya iseng-iseng otak-atik corel eh nemu cara mudah membuat bentuk bintang 3d.  corel yg saya gunakan adalah corel draw 12, dan hasilnya seperti gambar di bawah

seperti lambang spetsnaz(pasukan elit rusia di game modern warfare) ya? well langkah langkah untuk membuat logo ini kita membutuhkan 3 buah bintang atau lebih hehehe. sebenarnya saya juga kurang tau apakah tutorial ini mengcopy atau bukan. tetapi kalo kalian mau mengcopy tutorial ini boleh saja asalkan mencantumkan site pikiran batur ya? ingat.. hehehe









gambar 1.1

langkah pertama yaitu buatlah 2 buah bintang yang satu berwarna kuning(2.5x2.5) yang satu berwarna merah(2x2) tua seperti gambar 1.1










gambar 1.2

lalu gabungkan kedua gambar bintang menjadi 1 dengan tool "pick tool", dan taruh gambar merah di atas bintang kuning dengan cara menklik kanan gambar merah lalu klik order > go to back atau dengan menekan tombol shift+page down sehingga membentuk seperti gambar 1.2







gambar 1.3
seperti gambar 1.3 lalu buatlah 2 buah gambar bintang sudut 4(bintang2.2), lalu rotate salah 1 bintang sehingga setiap sudutnya tidak bertemu lalu gabungkan menjadi satu(bintang 2.3) kemudian select kedua bintang tersebut lalu gabungkan dengan tool weld(bintang 2.4) soal ukuran ya tidak usah di tentukan alias terserah kalian karena bintang inilah yang akan kalian bentuk.

gambar 1.4

nah ini bagian yang susah yaitu membentuknya seperti gambar 1.4 bentuklah bintang titik 4 tadi. dengan menggunakan tool shape tool.









gambar 1.5
saya akan memberikan 2 buah gambar yaitu gambar bintang merah(gambar 1.2 hanya saja bintang kuningnya di pindahkan hanya untuk memudahkan) dan bintang putih.kemudian kalian hubungkan setiap sudut bintang putih dengan bintang merah berdasarakan nomor sudutnya menggunakan tool shape tool. kalian mungkin bertanya kenapa titik 3,6,9,12,15 tidak memiliki pasangan di bintang merah? well titik tersebut memang di hubungkan , tetapi di hubungkan ke titik pusat dari bintang merah(titik G)



gambar 1.5
sehingga hasilnya akan seperti gambar 1.6 dan hanya menyisakan titik H, lalu hapus titik H dengan mengklik tombol H dan tekan delete.






















gambar 1.6



setelah titik H di hapus kemudian beri warna pink sehingga menjadi seperti gambar 1.6, lalu gabungkan kembali dengan bintang berwarna kuning, sehingga hasilnya menjadi seperti gambar 1.7










1.7
and thats the result, not bad isnt it?


















wel sekian postingan dari saya sebuah tutorial singkat yang membingungkan, hehehe maaf ya kalau ada salah kata, kurang lebihnya harap maklumi, hehehe biasa, jarang2 bikin tutorial, hehehe. met malem reader, keep reading ya?? c ya next week, oh yea happy weekend and keep request okay?

by:vanzz(my second name)
source:buat sendiri

2 komentar:

Rudraksh Pathak mengatakan...

hi your blog was fantastic. visit me bak

http://baseoftech.blogspot.com

attayaya mobil keluarga mengatakan...

wooooow.... sangat bagus sekali
dan lengkap bisa langsung dipraktekin

Posting Komentar